Dividen INDF dari Tahun ke Tahun

dividen saham indofood

Dividen INDF – Indofood selalu rutin membagikan dividen dari tahun ke tahun ke investor. Dividen INDF 10 tahun terakhir selalu rutin dibagi dan belum pernah terhenti. Mulai dari tahun 2010 sampai 2021 Indofood selalu royal memberi dividen tiap tahun ke pemegang saham.

Dividen INDF 2022 juga diprediksi akan membagikan dividen. Kisaran dividen INDF 2022 Rp278 per lembar hingga Rp420 per lembar saham. Berikut histori dividen INDF.

Dividen INDF dari Tahun ke Tahun

Histori Dividen GGRM / Gudang Garam


Kuhuni.com -
Histori jumlah dividen Gudang Garam (GGRM) sejak tahun 2010 selalu mengalami pasang surut. Selama 10 tahun terakhir Gudang Garam (GGRM) rutin membagikan dividen ke pemegang saham.

Dividen yield dan jumlah dividen per lembar GGRM selalu mengalami perubahan di tahun-tahun tertentu. Apabila kita perhatikan dari info grafis di atas. Jumlah dividen Gudang Garam dari tahun 2010 hingga 2012 senantiasa mengalami kenaikan. Kemudian di tahun 2013, 2014 dan 2015 jumlah dividen GGRM sama tiap tahun sebesar Rp 800 per lembar. Selanjutnya di tahun 2016 hingga 2019 dividen GGRM meningkat tajam, tetapi jumlahnya tetap sama tiap tahun yaitu sebesar Rp 2.600 per lembar.

10 Dividen Saham Terbesar 2022

dividen

Dividen saham tertinggi 2022 telah diterima para investor dari berbagai saham yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Sepanjang kuartal pertama tahun 2022, saham-saham yang ada di Bursa Efek Indonesia sudah membagi dividen tunai dan dividen interim ke pemegang saham.

Dividen ini berasal dari berbagai sektor seperti saham perbankan, saham batubara, saham telekomunikasi, saham perdagangan alat berat, saham kesehatan dan berbagai sektor lainnya.

Dividen GGRM 2022 Rp2.250 per lembar, Berikut Jadwal Pembagian Dividen Gudang Garam

Gudang Garam

Kuhuni.com – 
Dividen GGRM 2022 sebesar Rp 2.250 per lembar saham. Jumlah besaran dividen ini telah diputuskan di RUPST yang telah dilaksanakan pada tanggal 30 Juni 2022. Jumlah dividen Gudang Garam Tbk (GGRM) tahun 2022 ini turun sedikit dibanding dividen tahun 2021 yang mencapai Rp2.600 per lembar.

Gudang Garam Tbk (GGRM) berhasil meraih laba bersih Rp 1,08 triliun di kuartal I/2022.  Laba bersih GGRM ini turun sebesar 38,34% dibanding periode yang sama dengan tahun sebelumnya mencapai Rp 1,74 triliun.  Yang menarik dari laporan keuangan Gudang Garam pada kuartal I/2022 ini adalah laporan arus kas milik Gudang Garam Tbk.

Jadwal Dividen 2022


Jadwal Dividen 2022 - Dividen adalah pembagian laba perusahaan ke pemegang atau pemilik saham. Dividen biasanya dibagi setiap tahun berupa dividen tunai. Beberapa saham membagikan dividen satu kali dalam setahun. Namun ada juga saham yang membagi dividen 2 kali bahkan 4 kali dalam satu tahun.

Perusahaan Tbk biasanya membagikan dividen ke pemegang saham berupa dividen final dan dividen interim. Jadwal pembagian dan besar jumlah dividen yang dibagikan ke investor biasanya diputuskan dalam RUPS. Berikut jadwal dividen 2022.

Dividen BBCA 2022 Rp120 per lembar, Cek Cara Mendapatkan Dividen Bank BCA

bank bca
Dividen BBCA 2022 – Bank BCA Tbk (IDX: BBCA) untuk tahun 2022 diprediksi akan kembali membagi dividen final. Ada pun dividen final BBCA tahun 2022 diperkirakan lebih besar dari dividen tahun 2021.

Berapa Dividen BBCA Per Lembar Tahun 2022?

Berdasarkan hasil laporan keuangan tahun buku 2021. Bank BCA berhasil meraih laba sebesar Rp31,42 triliun atau sebesar Rp255 per saham.

Laba bersih BBCA ini meningkat sebesar 15,81% dibanding  tahun buku 2020 laba bersih sebesar Rp27,13 triliun atau Rp106 per saham.

Apabila dilihat dari histori pembagian dividen BBCA daritahun ke tahun. Bank BCA selalu membagikan dividen di tas 47%  dari total laba bersih yang didapat.

Dividen PTBA 2022 Rp688,51 Per Lembar Saham


Dividen PTBA 2022
– Bukit Asam Tbk (IDX: PTBA) untuk tahun 2022 akan membagi dividen Rp688,51 per lembar. Dividen PTBA tahun 2022 ini meningkat tajam dibanding dividen tahun lalu hanya Rp74,69 per lembar.

Berapa Dividen PTBA Per Lembar Tahun 2022?

Berdasarkan hasil laporan keuangan tahun buku 2021. Bukit Asam berhasil meraih laba per saham sebesar Rp702.

Apabila dilihat dari histori pembagian dividen PTBA dari tahun ke tahun. Bukit Asam selalu membagikan dividen di atas 70% hingga 90% dari total laba bersih yang didapat.

Baca Juga: Mirae Sekuritas, Top Broker Saham Asing di Indonesia, Cek Nilai Transaksinya!

Tahun buku 2021 Bukit Asam berhasil meraih laba bersih sebesar Rp7,90 triliun. Laba bersih ini meroket 231%, dibandingkan  2020 laba bersih hanya Rp2,38 triliun  atau Rp213 per saham.

Baca Juga: Dividen PTBA dari Tahun ke Tahun

PTBA kembali membagikan dividen dengan rasio pembagian sebesar 100%, maka dividen PTBA 2022 sebesar Rp7,9 triliun.

Cara Mendapatkan Dividen PTBA 2022

Cara mendapatkan dividen Bukit Asam tahun 2022 yaitu kita harus memiliki saham PTBA. Saat jadwal pembagian dividen diumumkan, maka otomatis kita juga akan dapat dividen.

Jadwal pembagian dividen PTBA 2022 nantinya akan diumumkan saat RUPS tahunan. Di RUPS ini juga nanti akan diumumkan berapa besar jumlah dividen yang akan dibagikan ke pemegang saham.

Baca Juga: Aplikasi Trading Saham Terbaik di Indonesia

Hal penting yang perlu diperhatikan adalah tanggal cum date dividen PTBA. Pada saat jadwal cum date kita wajib memiliki saham PTBA. Bagi yang tidak memiliki saham AMDF pada tanggal cum date, maka tidak akan dapat dividen.

Contoh cum date dividen PTBA tanggal  3 Juni 2022. Nah, para investor yang ingin dapat dividen wajib punya saham PTBA hingga tanggal 3 Juni.

Baca Juga: Trading Forex untuk Pemula: Modal Kecil Untung Besar

Uang dividen yang didapat nantinya akan ditransfer ke rekening (RDI) pada tanggal pembayaran dividen tunai.

Dividen Yield PTBA 2022

Cara menghitung dividen yield PTBA sangat mudah. Berikut caranya: Dividen yield = dividen  / harga saham.

Baca Juga: 10 Aplikasi Trader yang Terdaftar di OJK: Paling Aktif 2022

Contoh menghitung dividen yield PTBA 2022. Misalnya harga saham PTBA sebesar Rp4.400 per lembar. Kemudian dividen PTBA tahun 2022 sebesar Rp688,51 per lembar.

Maka dividen yield PTBA yaitu 15%.

Baca Juga: 10 Broker Forex Terbaik di Indonesia

Besar dividen yield setiap saham juga perlu diperhatikan. Semakin besar dividen yield, maka untung yang diperoleh juga semakin besar.

Seperti contoh perhitungan dividen yield PTBA di atas. Nilai dividen yield PTBA mencapai 15%. Ini menunjukkan keuntungan yang diperoleh investor cukup besar yakni jauh melebihi suku bunga deposito.

Dividen BBRI 2022 Rp174,23 Per Lembar, Cek Jadwal Pembagiannya!


Dividen BBRI 2022
– Bank BRI Tbk (IDX: BBRI) untuk tahun 2022 akan membagikan dividen Rp174,23 per lembar. Berdasarkan hasil laporan keuangan tahun buku 2021. Bank BRI berhasil meraih laba per saham sebesar Rp238.

Bank BRI kali ini  membagikan dividen sebesar 85% dari total laba bersih yang didapat. Tahun buku 2021 Bank BRI berhasil meraih laba bersih sebesar Rp31,06 triliun atau meningkat 66,53% dibanding tahun 2020 sebesar Rp18,65 triliun.

Dengan demikian dividen BRI yang dibagikan ke pemegang saham mencapai Rp26,4 triliun. Jumlah dividen tahun 2022 ini meningkat 76,16% dibanding dividen tahun lalu.

Sisa laba sebesar Rp4,59 triliun atau 15% dari laba bersih akan digunakan sebagai saldo laba ditahan.

Jadwal Dividen BBRI:

Cum Dividen BBRI di Pasar Reguler & Pasar Negosiasi: Tanggal 10 Maret 2022

Ex Dividen BBRI di Pasar Regular & Pasar Negosiasi: Tanggal 11 Maret 2022

Pencatatan (Recording Date): Tanggal 14 Maret 2022

Pembayaran Dividen Tunai: Tanggal 1 April 2022

Dividen ITMG 2022 Rp3.040 per lembar

dividen itmg 2022 per lembar

Dividen ITMG 2022
– Indo Tambangraya Megah Tbk (IDX: ITMG) untuk tahun 2022 diprediksi akan kembali membagi dividen final. Ada pun dividen final ITMG tahun 2022 diperkirakan akan jauh lebih besar dari dividen tahun lalu.

Berapa Dividen ITMG Per Lembar Tahun 2022?

Berdasarkan hasil laporan keuangan tahun buku 2021. Indo Tambangraya Megah Tbk berhasil meraih laba sebesar USD 475,57 juta atau USD 0,43 per saham.

Laba bersih ITMG tahun meroket 1.104% dibandingkan tahun 2020 laba bersih hanya USD 39,46 juta atau USD 0,04 per saham.

Baca Juga: Jejak Sejarah dan Profil Indo Tambangraya Megah Tbk (IDX: ITMG)

Apabila dilihat dari histori pembagian dividen ITMG dari tahun ke tahun. Indo Tambangraya Megah Tbk selalu membagikan dividen sebesar 90% - 100% dari total laba bersih yang didapat.

Namun kali ini Indo Tambangraya Megah Tbk (IDX: ITMG) kembali membagikan dividen dengan rasio pembagian sebesar 70%.

Baca Juga: Dividen BBCA 2022: Estimasi Rp12 Triliun

ITMG telah membagikan dividen interim sebesar Rp1.218 per lembar atau USD 94,1 juta  pada tahun kemarin. Jadi Dividen final ITMG 2022 Rp3040 per lembar atau sebesar USD 238,9 juta.

Cara Mendapatkan Dividen ITMG 2022

Cara mendapatkan dividen Indo Tambangraya Megah Tbk tahun 2022 yaitu kita harus memiliki saham ITMG. Saat jadwal pembagian dividen diumumkan, maka otomatis kita juga akan dapat dividen.

Jadwal pembagian dividen ITMG 2022 nantinya telah diumumkan saat RUPS tahunan pada tanggal 24 Maret 2022. Cum dividen ITMG 1 April 2022.

Hal penting yang perlu diperhatikan adalah tanggal cum date dividen ITMG. Pada saat jadwal cum date kita wajib memiliki saham ITMG. Bagi yang tidak memiliki saham ITMG pada tanggal cum date, maka tidak akan dapat dividen.

Contoh cum date dividenIndo Tambangraya Megah Tbk tanggal 1 April 2022. Nah, para investor yang ingin dapat dividen wajib punya saham ITMG hingga tanggal 1 April 2022.

Uang dividen yang didapat nantinya akan ditransfer ke rekening (RDI) pada tanggal pembayaran dividen tunai yaitu tanggal 22 April 2022.

Dividen Yield ITMG 2022

Cara menghitung dividen yield ITMG sangat mudah. Berikut caranya: Dividen yield = dividen  / harga saham

Contoh menghitung dividen yield ITMG 2022. Misalnya harga saham ITMG sebesar Rp27.800 per lembar. Kemudian dividen ITMG tahun 2022 sebesar Rp3.040 per lembar.

Maka dividen yield ITMG yaitu 10,93%.

Besar dividen yield setiap saham juga perlu diperhatikan. Semakin besar dividen yield, maka untung yang diperoleh juga semakin besar.

Seperti contoh perhitungan dividen yield ITMG di atas. Nilai dividen yield ITMG mencapai 10,9%. Ini menunjukkan keuntungan yang diperoleh investor cukup besar yakni jauh melebihi suku bunga deposito.

Dividen ADMF 2022 Rp607 Per Lembar

dividen admf per lembar

Dividen ADMF 2022
– Adira Finance Tbk (IDX: ADMF) untuk tahun 2022 kembali membagi dividen sebesar Rp607. Dividen ADMF tahun 2022 lebih besar dari dividen tahun lalu Rp513 per lembar.

Berapa Dividen ADMF Per Lembar Tahun 2022?

Berdasarkan hasil laporan keuangan tahun buku 2021. Adira Finance berhasil meraih laba per saham sebesar Rp1.213,.

Apabila dilihat dari histori pembagian dividen ADMF dari tahun ke tahun. Adira Finance selalu membagikan dividen sebesar 50% dari total laba bersih yang didapat.

LIHAT JUGA: Dividen BBRI dari Tahun ke Tahun

Tahun buku 2021 Adira Finance berhasil meraih laba bersih sebesar Rp1,21 triliun atau Rp1.213 per lembar saham. Laba bersih ini naik 18,22% dibanding tahun sebelumnya sebesar Rp1.026 per lembar saham.

Aplikasi Trading Saham Terbaik

Aplikasi Trading Saham Terbaik
10 Aplikasi Saham Terbaik OJK: Resmi dan Aman Digunakan

Berita Utama

20 Aplikasi Trading Terdaftar di OJK: Paling Banyak Digunakan

Aplikasi Trading Terdaftar di OJK – Paling banyak digunakan tahun 2022  yaitu Neo Host Mobile milik Mirae Aset Sekuritas (YP),  aplikasi IPO...