Saham GGRM Naik Berjilid-jilid


Saham GGRM naik selama 6 hari berturut-turut. Kenaikan saham GGRM dimulai dimulai sejak tanggal 21 Juni 2021 yaitu 
naik 1,33 persen atau ditutup pada harga Rp 36.225 per lembar. Selasa 22 Juni 2021, Saham GGRM kembali naik lebih tinggi sebesar 3,52% dan ditutup di level Rp 37.500 per lembar.

Saham GGRM kembali reli di tanggal 23 Juni 2021 yakni naik sebesar 1,13 persen atau ditutup pada level Rp 37.925 per lembar. Kenaikan ini lebih sedikit dibanding hari sebelumya, tetapi saham GGRM kembali melanjutkan kenaikan di tanggal 24 Juni 2021 yakni naik tipis sebesar 0,92 persen.

LIHAT JUGA: Histori Dividen GGRM

Saham GGRM kembali naik pada penutupan perdangan Jumat, 25 Juni 2021. Kenaikan saham GGRM mencapai 1,24 persen dan ditutup di harga Rp 38.750 per lembar.

Kenaikan saham GGRM terus berlanjut hingga awal perdangan Senin, 28 Juni 2021 yakni ditutup di harga Rp 40.750 per lembar. Kenaikan saham Gudang Garam kali lebih besar dibanding sebelumnya yakni naik hingga 5,16%.

LIHAT JUGA: Wow! Belum 1 Tahun IPO, SOHO Sudah Bagi Dividen

Saham Gudang Garam (IDX: GGRM) selama satu pekan telah melonjak dari harga Rp 35.750 per lembar ke Rp 40.750 per lembar atau naik sebesar Rp 5.000 poin. Kenaikan ini mencapai 13,48%.

LIHAT JUGA: Aplikasi Trading Saham Terbaik dan Resmi Terdaftar di OJK

0 comments

Posting Komentar

Aplikasi Trading Saham Terbaik

Aplikasi Trading Saham Terbaik
10 Aplikasi Saham Terbaik OJK: Resmi dan Aman Digunakan

Berita Utama

20 Aplikasi Trading Terdaftar di OJK: Paling Banyak Digunakan

Aplikasi Trading Terdaftar di OJK – Paling banyak digunakan tahun 2022  yaitu Neo Host Mobile milik Mirae Aset Sekuritas (YP),  aplikasi IPO...