Kinerja Gudang Garam Tahun 2020! Pendapatan Naik, Laba Bersih Malah Anjlok 29,71 Persen

Kuhuni.com – Laba bersih Gudang Garam Tbk (GGRM) tahun 2020 sebesar Rp 7,64 triliun. Laba bersih GGRM tahun 2020 yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk Anjlok 29,71% dibandingkan tahun 2019 laba bersihnya mencapai Rp 10,88 triliun.

laporan keuangan gudang garam tahun 2020

Saham LQ45 2020 – 2021

Bursa Efek Indonesia telah menerbitkan daftar saham lq45 untuk periode Agustus 2020 - Januari 2021. Daftar saham lq45 untuk tahun 2020-2021 ini ada 3 saham baru yang masuk yaitu saham MDKA (Merdeka Copper Gold Tbk), saham MIKA (Mitra Keluarga Kayasehat Tbk) dan saham SMRA (Summarecon Agung Tbk.

Laba Bersih Gudang Garam (GGRM) Kuartal II 2020 Turun 10,75%


Laba Bersih Gudang Garam (GGRM) Kuartal II 2020 Turun 10,75%

Kuhuni.com – Laba bersih Gudang Garam Tbk (GGRM) pada semester 1 tahun 2020 sebesar Rp 3,82 triliun. Laba bersih GGRM kuartal II tahun 2020 yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk turun 10,75% dibandingkan kuartal II tahun 2019 laba bersihnya mencapai Rp 4,28 triliun.

Dividen GGRM Tahun 2020: Estimasi Rp 5 Triliun


Dividen GGRM Tahun 2020 Estimasi Rp 2.600

Kuhuni.com – Dividen tunai Gudang Garam Tbk (GGRM) tahun 2020 diproyeksikan akan membagi dividen sebesar Rp 5 triliun atau Rp 2.600 per saham. Estimasi besaran dividen tahun 2020 ini berdasarkan histori pembagian dividen GGRM selama 4 tahun terakhir. Mulai dari tahun 2016-2019, jumlah dividen yang dibagikan sama setiap tahunnya yaitu Rp 2.600 per saham. Berdasarkan laporan keuangan tahunan GGRM bahwa pada tahun 2019 Gudang Garam Tbk mencatatkan laba bersih sebesar Rp 10,88 triliun atau Rp 5.655 per saham.

Aplikasi Trading Saham Terbaik

Aplikasi Trading Saham Terbaik
10 Aplikasi Saham Terbaik OJK: Resmi dan Aman Digunakan

Berita Utama

20 Aplikasi Trading Terdaftar di OJK: Paling Banyak Digunakan

Aplikasi Trading Terdaftar di OJK – Paling banyak digunakan tahun 2022  yaitu Neo Host Mobile milik Mirae Aset Sekuritas (YP),  aplikasi IPO...